Xiaomi Redmi 1S Hadir di Indonesia Harga Rp1,5 Juta – Setelah banyak ditunggu debutnya di Indonesia akhirnya Xiaomi menghadirkan Redmi 1S dengan berkerja sama tiga distributor ternama serta mulai saat ini sudah bisa pre order melalui toko online Lazada.
Xiaomi Redmi 1S
Spesifikasi Xiaomi Redmi 1S memiliki layar sentuh IPS 4.7 inch resolusi 720 x 1280 pixels dukungan proteksi Corning Gorilla Glass 2 serta MIUI 5.0 menggunakan chipset Qualcomm MSM8228 Snapdragon prosesor quad core 1.6Ghz Cortex-A7 dukungan RAM 1GB serta pengolah grafis Adreno 305 untuk kapasitas memori internal 4GB dapat diperluas dengan tersedianya slot micro SD hingga 32GB.
Kamera utama 8 megapixels resolusi 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash tambahan fitur 1.4 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, HDR mampu merekam video hingga 1080p@30fps sementara kamera depan 1.3 megapixels.
Sistem operasi menggunakan Android 4.3 Jelly Bean sisi konektivitas tersedia Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0, USB On-the-go serta microUSB 2.0 untuk warna pilihan tersedia Black, Chinese Red, Metallic Gray/ blue, green, yellow panels.
Harga Xiaomi Xiaomi Redmi 1S dibanderol sekitar Rp.1,5 juta dan tidak lupa bakal mempersiapkan 17 service center serta 1 ekslusif service center di Indonesia yang mengklaim akan menjanjikan masa proses perbaikan waktu kurang dari 2 jam.
Spesifikasi Xiaomi Redmi 1S:
Dimensi 137 x 69 x 9.9 mm
Berat 158 gram
Dual SIM
Layar IPS 4.7 inch 720 x 1280 pixels
Chipset Qualcomm MSM8228 Snapdragon
Prosesor quad core 1.6Ghz Cortex-A7
RAM 1GB
GPU Adreno 305
Memori internal 4GB dan slot micro SD up to 32GB
Kamera utama 8 megapixels resolusi 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash dan kamera depan 1.3 megapixels
Konektivitas Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0, USB On-the-go, microUSB 2.0
Baterai Li-Ion 2000 mAh
Pilihan warna Black, Chinese Red, Metallic Gray/ blue, green, yellow panels
Xiaomi Redmi 1S Hadir di Indonesia Harga Rp1,5 Juta – Setelah banyak ditunggu debutnya di Indonesia akhirnya Xiaomi menghadirkan Redmi 1S dengan berkerja sama tiga distributor ternama serta mulai saat ini sudah bisa pre order melalui toko online Lazada.
Spesifikasi Xiaomi Redmi 1S memiliki layar sentuh IPS 4.7 inch resolusi...
<strong>Xiaomi Redmi 1S Hadir di Indonesia Harga Rp1,5 Juta – Setelah banyak ditunggu debutnya di Indonesia akhirnya Xiaomi menghadirkan Redmi 1S dengan berkerja sama tiga distributor ternama serta mulai saat ini sudah bisa pre order melalui toko online Lazada.</strong>
Spesifikasi Xiaomi Redmi 1S memiliki layar sentuh IPS 4.7 inch resolusi 720 x 1280 pixels dukungan proteksi Corning Gorilla Glass 2 serta MIUI 5.0 menggunakan chipset Qualcomm MSM8228 Snapdragon prosesor quad core 1.6Ghz Cortex-A7 dukungan RAM 1GB serta pengolah grafis Adreno 305 untuk kapasitas memori internal 4GB dapat diperluas dengan tersedianya slot micro SD hingga 32GB.
Kamera utama 8 megapixels resolusi 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash tambahan fitur 1.4 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, HDR mampu merekam video hingga 1080p@30fps sementara kamera depan 1.3 megapixels.
Sistem operasi menggunakan Android 4.3 Jelly Bean sisi konektivitas tersedia Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0, USB On-the-go serta microUSB 2.0 untuk warna pilihan tersedia Black, Chinese Red, Metallic Gray/ blue, green, yellow panels.
Harga Xiaomi Xiaomi Redmi 1S dibanderol sekitar Rp.1,5 juta dan tidak lupa bakal mempersiapkan 17 service center serta 1 ekslusif service center di Indonesia yang mengklaim akan menjanjikan masa proses perbaikan waktu kurang dari 2 jam.
<strong>Spesifikasi Xiaomi Redmi 1S</strong>:
<ul>
<li>Dimensi 137 x 69 x 9.9 mm</li>
<li>Berat 158 gram</li>
<li>Dual SIM</li>
<li>Layar IPS 4.7 inch 720 x 1280 pixels</li>
<li>Chipset Qualcomm MSM8228 Snapdragon</li>
<li>Prosesor quad core 1.6Ghz Cortex-A7</li>
<li>RAM 1GB</li>
<li>GPU Adreno 305</li>
<li>Memori internal 4GB dan slot micro SD up to 32GB</li>
<li>Kamera utama 8 megapixels resolusi 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash dan kamera depan 1.3 megapixels</li>
<li>Konektivitas Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0, USB On-the-go, microUSB 2.0</li>
<li>Baterai Li-Ion 2000 mAh</li>
<li>Pilihan warna Black, Chinese Red, Metallic Gray/ blue, green, yellow panels</li>
</ul>
Gadget Terbaruhttps://plus.google.com/u/0/106275225802277270353GadgetTerbaruinfogadgetbarudotcom@gmail.comAdministratorSeorang Penulis Yang Memiliki Hobi Tentang Berbagai informasi Gadget Terbaru Untuk Berbagi Berita Seputar Teknologi Gadget dalam InfoGadgetBaru.Info Gadget Baru